MACAM KUCING PERSIA
KUCING PERSIA
JENIS KUCING PERSIA
2. PERSIA FLATNOSE
Kucing persia adalah ras kucing yang paling populer di dunia, asal mula
kucing ini berasal dari persia. Namun saat ini kucing persia lebih di kembangkan di
negara inggris dan amerika yang pada realitasnya sudah menjadi
distributor terbesar untuk penghasil kucing persia.
JENIS KUCING PERSIA
- PERSIA PEAKNOSE
Bentuk fisik persia pada umumnya adalah dengan hidungnya yang pesek dan
muka bulet. Memiliki ciri fisik pada bagian tubuhnya yang
bulet pendek dan ukuran kaki yang pendek, serta pada bagian rambutnya
yang panjang dan halus. Untuk makanan kucing persia, lebih cocok mengkonsumsi makanan kering dan basah umumnya di jual khusus di toko hewan.
2. PERSIA FLATNOSE
Kucing persia flatnose memiliki ciri-ciri khusus yang terletak pada
hidungnya yang datar dengan muka tetapi kucing persia flatnose tidak
memiliki hidung yang terlalu pesek seperti kucing persia peaknose. Kucing persia flatnose memiliki kepala yang tidak bulat dan kepala
kucing persia flatnose sedikit terlihat kotak dan tidak bulat. Dan pada bagian bulunya sendiri kucing persia flatnose memiliki bulu
yang panjang,sedangkan pada bagian matanya kucing persia flatnose
memiliki mata yang kecil dan bukat dengan bentuk tubuh yang sedikit
gemuk. kucing persia flatnose memiliki kaki yang sedikit pendek tetapi tidak terlallu pendek. kucing persia Flatnose merupakan jenis kucing yang aktif dan senang bermain. Memiliki tingkah yang lucu sehingga bisa menghibur para pemeliharannya
kucing persa flatnose ini memang memiliki bentuk wajah ,mata dan tubuh
yang bulat. Memiliki kaki yang sedang dan tidak
terlalu panjak dan tidak juga terlalu pendek.
3. PERSIA HIMALAYA
Bentuk fisik yang di miliki kucing himalaya adalah hidung yang pesek
dan bulu tebal seperti persia longhair, kelompok jenis ini juga memiliki
corak warna badan yang sangat unik, yang di ambil dari keturunan kucing
siamese (colour point di bagian tubuhnya), di tambah lagi dengan mata
birunya kucing himalaya yang merupakan bentuk identik dari keturunan ras
kucing siamese
Kucing jenis ini sangat baik dan tepat untuk di jadikan peliharaan,
selain sifat nya yang ramah, tenang dan bersahabat, namun kucing ini
juga bisa menjadi teman bermain anda di setiap kali anda jenuh dengan
berbagai kegiatan anda sehari hari.
4. PERSIA MEDIUM
Bentuk fisik bulunya panjang dan lebat, kakinya lebih besar dan panjang jika dibandingkan dengan kucing lokal, mukanya tidak rata, Hidungnya agak mancung dan Bentuk mukanya cukup runcing, telinganya besar dan berdekatan.
Yang harus kita perhatikan pada saat merawat kucing jenis ini adalah
Kebersihan bulunya. Bulu yang kotor akan menjadi Sarang penyakit dan
jamur. Jadi kita harus rutin untuk Memandikan serta menyisir bulunya.
Demikian beberapa jenis kucing persia, dikutip dari berbagai sumber, semoga bermanfaat, jangan lupa like and scrib ya.
Komentar
Posting Komentar